Sabtu, 23 September 2017

Gaya Belajar Anak | DAY 9

Bismillaah..
Tidak terasa bulan ini akan segera berakhir dan Tantangan level ini pun demikian. Di hari ke 9 ini, kami sekeluarga jalan-jalan ke mall untuk membeli beberapa keperluan, sekalian mengajak Ghaza bermain. Saat berbeanja, saya melihat beberapa pajangan boneka hewan, lalu saya mengajak Ghaza dan mennagyakan jenis-jenis hewan tsb. Ghaza sedikit heran dengan boneka-boneka hewan karena bentuknya yang mungkin berbeda dari asli ataupun yang selama ini dia lihat di TV. Meskipun begitu, Ghaza tetap bisa menebak hewannya.

Sebelum tidur Ghaza belajar menyusun balok berwarna merah, kuning dan biru untuk belajar mengenal warna dan melatih motorik halusnya. Sayangnya Ghaza lebih suka meruntuhkan balok dibanding menyusunnya haha. PR nih buat saya untuk mengajarkan Ghaza menyusun balok. Semangat Semangat!



Palu, 22 September 2017
Salam Ibu Profesional
Rati Rahmawati | Ummu Ghaza
Kelas Bunda Sayang 2 Sulawesi


#Rahmawati
#Day9
#Tantangan10Hari
#GameLevel4
#GayaBelajarAnak
#KulianBunSayIIP
#BundaSayang
#IbuProfesional
#IIP



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Gaya Belajar Anak | DAY 9

Bismillaah..
Tidak terasa bulan ini akan segera berakhir dan Tantangan level ini pun demikian. Di hari ke 9 ini, kami sekeluarga jalan-jalan ke mall untuk membeli beberapa keperluan, sekalian mengajak Ghaza bermain. Saat berbeanja, saya melihat beberapa pajangan boneka hewan, lalu saya mengajak Ghaza dan mennagyakan jenis-jenis hewan tsb. Ghaza sedikit heran dengan boneka-boneka hewan karena bentuknya yang mungkin berbeda dari asli ataupun yang selama ini dia lihat di TV. Meskipun begitu, Ghaza tetap bisa menebak hewannya.

Sebelum tidur Ghaza belajar menyusun balok berwarna merah, kuning dan biru untuk belajar mengenal warna dan melatih motorik halusnya. Sayangnya Ghaza lebih suka meruntuhkan balok dibanding menyusunnya haha. PR nih buat saya untuk mengajarkan Ghaza menyusun balok. Semangat Semangat!



Palu, 22 September 2017
Salam Ibu Profesional
Rati Rahmawati | Ummu Ghaza
Kelas Bunda Sayang 2 Sulawesi


#Rahmawati
#Day9
#Tantangan10Hari
#GameLevel4
#GayaBelajarAnak
#KulianBunSayIIP
#BundaSayang
#IbuProfesional
#IIP



0 komentar:

Posting Komentar