Minggu, 04 Juni 2017

Komunikasi Produktif | DAY 4

Keep Information Short and Simple (KISS)



Bismillaah..
Memasuki hari ke 4 #Tantangan10Hari dengan tema Komunikasi Produktif (Komprod), rasanya setiap hari berlalu begitu lambat karena berusaha mencari kesempatan untuk menerapkan poin-poin komprod dalam aktivitas bersama Ghaza.

Hari ini saya akan menerapkan poin selanjutnya dalam komprod yaitu Keep Information Short and Simple (KISS). Untuk poin ini, sebelum menerima materinya alhamdulillaah saya sudah menggunakannya dalam bahasa sehari-hari bersama Ghaza. Karena sy pikir, Ghaza mungkin tidak akan mengerti jika saya menggunakan kalimat yang panjang kepadanya.

Beberapa bentuk KISS yang saya gunakan biasanya yaitu :
“No No No” dengan menggerakan telunjuk ke kiri dan kanan. Kata ini sy gunakan untuk melarang Ghaza melakukan sesuatu yang tidak baik/berbahaya. Misalnya Ghaza suka berdiri di depan Print untuk bermain dengan penutup print. Saat Umma bilang,”No No No” Ghaza akan berhenti dan menutup kembali penutupnya. Hal ini kadang berhasil, dan kadang pula hanya berlaku sementara bagi Ghaza.
 “Sayaang.. Sayaang”, Kata ini saya gunakan saat ghaza memukul pipinya, sy melarang dengan kata “No” lalu menirukan hal sebaliknya yaitu mengelus pipinya sambil berkata,”sayaang..sayaang.” Dan Alhamdulillaah berhasil..
"Lap tangan" sambil menepuk perlahan kedua tangannya. Dua kata ini sy gunakan ketika tangan Ghaza kotor, lalu Ghaza akan menepuk² kedua tangannya.

Ada beberapa kata² yg sering sy gunakan dalam bentuk kata yang pendek dan sederhana, dan hal ini memang berhasil dalam bahasa sehari-hari bersama Ghaza. Dan 3 hal di atas yang paling sering sy gunakan hari ini. Insya Allah sy berusaha untuk istiqomah menerapkan poin KISS ini pada Ghaza, dan meminimalisir tenaga ekstra dengan cuap-cuap panjang yang sia-sia hehe

Alhamdulillah 'ala kulli haal..
Terus belajar bersama yaa Ghaza nak.. umma belajar buat Ghaza, dan Ghaza pun belajar buat jd anak sholih bagi Umma dan Abati.. Aamiin

Palu, 4 Juni 2017
Rati Rahmawati | Ummu Ghaza
Kelas Bunda Sayang 2 Sulawesi



#Level1
#Day4
#Tantagan10Hari
#KomunikasiProduktif
#KuliahBunSayIIP
#UmmaPembelajar
#MerinduSurga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komunikasi Produktif | DAY 4

Keep Information Short and Simple (KISS)



Bismillaah..
Memasuki hari ke 4 #Tantangan10Hari dengan tema Komunikasi Produktif (Komprod), rasanya setiap hari berlalu begitu lambat karena berusaha mencari kesempatan untuk menerapkan poin-poin komprod dalam aktivitas bersama Ghaza.

Hari ini saya akan menerapkan poin selanjutnya dalam komprod yaitu Keep Information Short and Simple (KISS). Untuk poin ini, sebelum menerima materinya alhamdulillaah saya sudah menggunakannya dalam bahasa sehari-hari bersama Ghaza. Karena sy pikir, Ghaza mungkin tidak akan mengerti jika saya menggunakan kalimat yang panjang kepadanya.

Beberapa bentuk KISS yang saya gunakan biasanya yaitu :
“No No No” dengan menggerakan telunjuk ke kiri dan kanan. Kata ini sy gunakan untuk melarang Ghaza melakukan sesuatu yang tidak baik/berbahaya. Misalnya Ghaza suka berdiri di depan Print untuk bermain dengan penutup print. Saat Umma bilang,”No No No” Ghaza akan berhenti dan menutup kembali penutupnya. Hal ini kadang berhasil, dan kadang pula hanya berlaku sementara bagi Ghaza.
 “Sayaang.. Sayaang”, Kata ini saya gunakan saat ghaza memukul pipinya, sy melarang dengan kata “No” lalu menirukan hal sebaliknya yaitu mengelus pipinya sambil berkata,”sayaang..sayaang.” Dan Alhamdulillaah berhasil..
"Lap tangan" sambil menepuk perlahan kedua tangannya. Dua kata ini sy gunakan ketika tangan Ghaza kotor, lalu Ghaza akan menepuk² kedua tangannya.

Ada beberapa kata² yg sering sy gunakan dalam bentuk kata yang pendek dan sederhana, dan hal ini memang berhasil dalam bahasa sehari-hari bersama Ghaza. Dan 3 hal di atas yang paling sering sy gunakan hari ini. Insya Allah sy berusaha untuk istiqomah menerapkan poin KISS ini pada Ghaza, dan meminimalisir tenaga ekstra dengan cuap-cuap panjang yang sia-sia hehe

Alhamdulillah 'ala kulli haal..
Terus belajar bersama yaa Ghaza nak.. umma belajar buat Ghaza, dan Ghaza pun belajar buat jd anak sholih bagi Umma dan Abati.. Aamiin

Palu, 4 Juni 2017
Rati Rahmawati | Ummu Ghaza
Kelas Bunda Sayang 2 Sulawesi



#Level1
#Day4
#Tantagan10Hari
#KomunikasiProduktif
#KuliahBunSayIIP
#UmmaPembelajar
#MerinduSurga

0 komentar:

Posting Komentar